Serahkan Santunan Ramadan, Wali Kota Baubau: Bantuan Harus Tepat Sasaran

BAUBAU, Rubriksultra.com- Wali Kota Baubau, Dr H AS Tamrin meminta camat dan lurah se-Kota Baubau agar tepat sasaran dalam memberikan bantuan. Selain tepat sasaran...

Merasa Difitnah, Youtuber Asal Baubau Polisikan Netizen

BAUBAU, Rubriksultra.com- Merasa telah difitnah melalui unggahan salah akun media sosial (medsos) di grup Facebook (FB), Andhy Loppes seorang youtuber, warga Kelurahan Batulo, Kota...

OTG di Baubau 83 Orang, Terbanyak di BWI

BAUBAU, Rubriksultra.com- Gugus Tugas Penanggulangan Penyebaran Covid-19 Kota Baubau merilis peta sebaran Covid-19, Kamis 7 Mei 2020. Berdasarkan laporan, data Orang Tanpa Gejala (OTG) bertambah...

Zakat Fitrah di Baubau Rp 38.500 untuk Beras, Jagung Rp 21.000

BAUBAU, Rubriksultra.com- Pemerintah Kota Baubau telah menetapkan besaran zakat fitrah dan infaq ramadan 1441 Hijriah/2020 Masehi. Hal itu ditetapkan melalui Keputusan Wali Kota Baubau...

Sampah Menumpuk, HMI Baubau Sesalkan Pergeseran Anggaran Covid-19 Timbulkan Masalah Baru

BAUBAU, Rubriksultra.com- Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Kota Baubau menyesalkan pergeseran anggaran penanganan Covid-19 malah menimbulkan masalah baru. Pasalnya, dalam sepekan terakhir, tumpukan sampah...

Kelistrikan di Baubau Kembali Normal, Sempat Padam Meluas Tiga Hari Beruntun

BAUBAU, Rubriksultra.com- Kelistrikan di Kota Baubau dan sekitarnya dalam tiga hari beruntun mulai Minggu, 3 Mei hingga Selasa, 5 Mei 2020 kemarin mengalami gangguan...

Pemuda Keraton Baubau Bagi 300 Masker Gratis Buatan Sendiri

BAUBAU, Rubriksultra.com- Pemuda Kelurahan Melai, Kecamatan Murhum yang tergabung dalam Keluarga Pemuda Pelajar Keraton (KPPK) membagikan 300 buah masker gratis. Pengguna jalan yang hendak...

Posko Relawan di Baubau Salurkan Bantuan Untuk Warga yang Jalani Karantina Mandiri

BAUBAU, Rubriksultra.com - Posko Relawan Bersama yang digagas Metro Entertain, TNI-Polri dan sejumlah elemen di Kota Baubau terus menyalurkan bantuan yang diserahkan para dermawan. Bantuan...

KM Mega Abadi Dilarang Berlabuh di Baubau, Tujuh Penumpang Lolos Setelah Dijemput di Tengah...

BAUBAU, Rubriksultra.com - Pemkot Baubau telah mengeluarkan kebijakan larangan sandar di Pelabuhan Murhum terhadap Kapal Pelni KM Dobonsolo dan Kapal Perintis KM Mega Abadi....

Pemkot Baubau Larang KM Dobonsolo Berlabuh di Pelabuhan Murhum

BAUBAU, Rubriksultra.com- Pemerintah Kota Baubau menolak dengan tegas kedatangan KM. Dobonsolo yang rencananya akan berlabuh di pelabuhan Murhum, Jum'at 1 Mei 2020. Sikap tegas ini...

BERITA TERKINI

Pemkot Baubau dan Dekranasda Sultra Kolaborasi di Indonesia Fashion Week

JAKARTA, Rubriksultra.com - Pagelaran Indonesia Fashion Week di Cenderawasih Hall Jakarta Convention Center yang berlangsung sejak tanggal 27 hingga 31 Maret 2024, ikut menampilkan...

Ketua Dekranasda Kota Baubau, Reffiani Dwiatmo Rasman saat diwawancarai sejumlah media di event Indonesia Fashion Week di Cenderawasih Hall Jakarta Convention Center Jakarta, Kamis 28 Maret 2024. (FOTO ISTIMEWA)

Tenunan Baubau Memukau di Indonesia Fashion Week 2024

JAKARTA, Rubriksultra.com - Dekranasda Kota Baubau yang berkolaborasi dengan Dekranasda Provinsi Sultra tampil memukau dalam ajang Indonesia Fashion Week 2024 di Jakarta Convention Center,...

Sadam La Mudi

Sadam La Mudi Pemuda Buton Tengah yang Jadi Wakil Rakyat di Perantauan

LABUNGKARI, Rubriksultra.com - Santun dan Ramah, begitu kesan pertama mengenal Sadam La Mudi, pemuda asal Kabupaten Buton Tengah. Berdasarkan hasil rekap KPU, ia tercatat...

Evaluasi Irjen Kemendagri, Kinerja Pj. Wali Kota Baubau Dinilai Baik

JAKARTA, Rubriksultra.com - Pj Wali Kota Baubau Dr Muh Rasman Manafi melaporkan kinerja sebagai penjabat kepala daerah. Proses evaluasi berlangsung di kantor Inspektorat Jenderal...

Ketgam : Fahmy Fotaleno saat dikukuhkan menjadi Doktor Ilmu Komunikasi pada Rabu (27/3/2024) di Gedung Pascasarjana Universitas Sahid. (FOTO : Istimewa)

Wartawan asal Baubau Sukses Raih Gelar Doktor, Angkat Isu Persoalan Etika di Media

JAKARTA, Rubriksultra.com - Wartawan asal Kota Baubau Fahmy Fotaleno berhasil meraih gelar doktor di Universitas Sahid Jakarta dengan predikat sangat memuaskan. Hasil ini diumumkan...