Aswad

Guru di Baubau Cambuk Siswa Pakai Rotan, Kadis Pendidikan Minta Maaf

BAUBAU, Rubriksultra.com - Dunia pendidikan di Kota Baubau kembali tercoreng akibat ulah oknum guru berinisial LB (49). LB yang juga Wakil Kepala salah satu...

Jalan Lowu-lowu-Kalia-lia Segera Diaspal

BAUBAU, Rubriksultra.com- Pemerintah Kota Baubau menyiapkan anggaran pengaspalan jalan Lowu-lowu-Kalia-lia sekitar Rp 2 miliar. Pengerjaan hampir menjangkau 2 kilometer dari 3 kilometer total panjang...

DPRD Sultra Temukan Ratusan Warga Baubau Belum Tersentuh Bantuan Dampak Covid-19

BAUBAU, Rubriksultra.com- Anggota DPRD Sultra, Fajar Ishak Daeng Jaya menemukan bukti ratusan warga Kota Baubau belum tersentuh bantuan dampak Covid-19 jenis apapun. Bukti ini...

Baubau Tuan Rumah Porseni Guru SMK se-Sultra

BAUBAU, Rubriksultra.com- Kota Baubau menjadi tuan rumah Pekan Olahraga dan Seni (Porseni) tingkat guru-guru dan tenaga kependidikan pada Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) se-Provinsi Sultra...
Wali Kota Baubau, La Ode Ahmad Monianse saat meninjau harga di salah satu pasar tradisional di Kota Baubau. (FOTO ASMADDIN)

Cabe di Baubau Meroket, Capai Rp 70 ribu Perkilo

BAUBAU, Rubriksultra.com - Wali Kota Baubau La Ode Ahmad Monianse turun meninjau harga di Pasar Rakyat Wameo dan Hypermart beberapa waktu lalu. Orang nomor satu...

Lahan Jembatan Buton-Muna Dibayar Februari

BAUBAU, Rubriksultra.com- Pemerintah Kota Baubau sebagai salah satu wilayah yang dilewati pembangunan jembatan penghubung Buton-Muna memastikan pembebasan lahan tuntas 2020. Sekitar 3,5 hektar lahan...

Sekda Baubau: Sebarkan Informasi yang Baik Soal Vaksin

BAUBAU, Rubriksultra.com- Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Baubau, Dr Roni Muhtar meminta warga yang sudah mengikuti vaksinasi agar menjadi contoh untuk menyampaikan informasi yang baik...

Kemenag Baubau Kedatangan Rombongan Studi Tiru

BAUBAU, Rubriksultra.com- Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kota Baubau kedatangan rombongan Studi Tiru dari Kantor Kemenag Kota Kendari (Kasi Bimas bersama para Kepala KUA Kecamatan)...

Besok, SK 80 Persen 135 CPNS Baubau Diserahkan

BAUBAU, Rubriksultra.com- 133 Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Baubau yang lulus seleksi CAT BKN 2018 lalu ditambah dua orang dari STTD akhirnya bisa tersenyum...

Pemkot Baubau Berencana Gunakan Beras Lokal untuk ASN

BAUBAU, Rubriksultra.com- Pemerintah Kota Baubau berencana menggunakan beras lokal untuk Aparatur Sipil Negara (ASN). Hal ini sebagai upaya menindaklanjuti Surat Edaran Gubernur Sultra ditujukan...

BERITA TERKINI

Sadam La Mudi

Sadam La Mudi Pemuda Buton Tengah yang Jadi Wakil Rakyat di Perantauan

LABUNGKARI, Rubriksultra.com - Santun dan Ramah, begitu kesan pertama mengenal Sadam La Mudi, pemuda asal Kabupaten Buton Tengah. Berdasarkan hasil rekap KPU, ia tercatat...

Evaluasi Irjen Kemendagri, Kinerja Pj. Wali Kota Baubau Dinilai Baik

JAKARTA, Rubriksultra.com - Pj Wali Kota Baubau Dr Muh Rasman Manafi melaporkan kinerja sebagai penjabat kepala daerah. Proses evaluasi berlangsung di kantor Inspektorat Jenderal...

Ketgam : Fahmy Fotaleno saat dikukuhkan menjadi Doktor Ilmu Komunikasi pada Rabu (27/3/2024) di Gedung Pascasarjana Universitas Sahid. (FOTO : Istimewa)

Wartawan asal Baubau Sukses Raih Gelar Doktor, Angkat Isu Persoalan Etika di Media

JAKARTA, Rubriksultra.com - Wartawan asal Kota Baubau Fahmy Fotaleno berhasil meraih gelar doktor di Universitas Sahid Jakarta dengan predikat sangat memuaskan. Hasil ini diumumkan...

PDIP Raih Suara Tertinggi, Samahuddin Gandeng Dr. KH. Amaluddin di Pilkada Buteng

LABUNGKARI, Rubriksultra.com - Samahuddin menjadi salah satu bakal calon Bupati Buteng yang punya kans besar untuk kembali memimpin Buton Tengah. Situasi itu tidak lepas...

TMMD ke-119 Kodim 1413 Buton, Merawat Asa Masyarakat Petani Kaisabu Baru

Oleh : Dandim 1413/Buton Letkol Inf Ketut Janji S.H BAUBAU, Rubriksultra.com - Kaisabu Baru, Kecamatan Sorawolio saksi bisu dari kesibukan hilir mudik masyarakat yang datang...