Hadirkan Caleg Saat Rapat di Balai Desa, Kades Lipu di Busel Tersangka

BATAUGA, Rubriksultra.com - Sentra Penegakan Hukum Terpadu (Gakumdu) meningkatkan status penyidikan terhadap kasus dugaan pelanggaran pemilu yang dilakukan Kades Lipu, Kecamatan Kadatua Kabupaten Buton...

Hari Ini, Prof La Niampe jadi Saksi Ahli Dalam Perkara Pulau Kawia-wia

BATAUGA, Rubriksultra.com - Sidang sengketa Pulau Kawia-wia akan dilanjutkan hari ini, Senin 3 Desember 2018 di Mahkamah Konstitusi. Dijadwalkan sidang berlangsung pukul 11.00 WIB...

Positif Narkoba, Ketua DPRD Buton Selatan Dilepas

JAKARTA, Rubriksultra.com - Ketua DPRD Kabupaten Buton Selatan, La Usman sudah dapat bernafas lega. Legislator PAN itu dibebaskan karena polisi tak menemukan barang bukti...

Bawaslu Temukan Ratusan Pemilih Ganda di Busel

BATAUGA, Rubriksultra.com - Badan Pengawas Pemilu Bawaslu), Kabupaten Buton Selatan (Busel) menemukan adanya pemilih ganda. Temuan itu, langsung ditindaklanjuti dengan merekomendasikan kepada KPUD Buton Selatan...

Jumlah Peserta Tes SKB di Busel tak Penuhi Kuota, Gagal Lulus Passing Grade Masih...

BAUBAU, Rubriksultra.com - Tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) terhadap seleksi CPNS di Kabupaten Buton Selatan sudah usai. 42 peserta berhasil ke tahap Seleksi Kompetensi...

Hanya 42 yang Lulus Passing Grade, Pemkab Busel Bakal Temui Kemenpan dan BKN

BAUBAU, Rubriksultra.com - Pemkab Buton Selatan akan menemui Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan-RB) dan Badan Kepegawaian Negara (BKN). Hal itu bertujuan untuk...

Sudah 35 Peserta Lulus Passing Grade di Busel

BAUBAU, Rubriksultra.com- Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) rekrutmen CPNS Busel kini menginjak hari kelima, Selasa 6 November 2018. Tes yang masih difokuskan di gedung Maedani,...

Tes SKD CPNS Busel, Bertambah Tiga Peserta yang Lolos Disesi 18

BAUBAU, Rubriksultra.com - Pelaksanaan tes Seleksi Kompotensi Dasar (SKD) memperebutkan kursi ASN di Buton Selatan (Busel) masih terus berlanjut. Di sesi ke 18 hari...

Sudah 2400 Orang Ikut Tes, Baru 21 yang Lulus Passing Grade

BAUBAU, Rubriksultra.com - Tes CPNS di Kabupaten Buton Selatan (Busel) sudah diikuti sedikitnya 2400 peserta. Berdasarkan data yang dihimpun Rubriksultra.com, pelamar yang mengadu nasib...

Sudah 18 Orang Lolos Passing Grade di Busel

BAUBAU, Rubriksultra.com - Peserta yang lolos ambang batas kelulusan passing grade Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) rekrutmen CPNS 2018 wilayah administrasi Buton Selatan terus bertambah....

BERITA TERKINI

Yonif TP 823/Raja Wakaaka Bersama Warga Kaisabu Baru Bersihkan Cekdam Demi Kelancaran Irigasi

BAUBAU, Rubriksultra.com  – Kepedulian terhadap kebutuhan masyarakat terus ditunjukkan Yonif TP 823/Raja Wakaaka. Hal itu terlihat saat kegiatan Karya Bakti, prajurit Yonif TP 823/Raja Wakaaka bersama...

Grand Opening Kantor Baru, Daihatsu Kukuhkan Posisi Teratas Pasar Otomotif di Baubau

BAUBAU, Rubriksultra.com – Daihatsu Baubau semakin mengokohkan dominasinya sebagai market share nomor satu di Kota Baubau. Hal itu terungkap saat Grand Opening Kantor Baru...

Hanura Sultra Seleksi Ketat Calon Ketua DPC Kepulauan Buton

‎BAUBAU, Rubriksultra.com– Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) Sulawesi Tenggara (Sultra) menggelar uji kelayakan dan kepatutan (fit and proper test) bagi...

Yonif TP 823/Raja Wakaaka Dukung Aksi Donor Darah Alumni SMANSA 2016 di Baubau

BAUBAU, RubrikSultra.com – Batalyon Infanteri Teritorial Pembangunan (Yonif TP) 823/Raja Wakaaka menunjukkan kepeduliannya terhadap kesehatan masyarakat. Hal itu ditunjukan dengan turut mendukung kegiatan donor...

Tim Pengacara PPPK Paruh Waktu Laporkan Dugaan Maladministrasi Seleksi PPPK Baubau ke Ombudsman

BAUBAU, Rubriksultra.com – Polemik seleksi dan penetapan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja Paruh Waktu (PPPKPW) Kota Baubau tahun 2025 memasuki babak baru. Tim Pengacara PPPK...