PAN Sultra Safari Ramadan di Butur, Abdurrahman Saleh: Mari Berbuat Kebaikan

BURANGA, Rubriksultra.com- Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Amanat Nasional (PAN) Sultra, H. Abdurrahman Saleh dan ibu beserta rombongan melakukan safari ramadan di Kabupaten...

DPRD Butur Sinkronisasi 19 Raperda

BURANGA, Rubriksultra.com- DPRD Kabupaten Buton Utara (Butur) melakukan sinkronisasi dan harmonisasi terhadap 19 Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) yang diajukan pemerintah daerah. Sinkronisasi berlangsung di...

DPRD Butur Beri Sejumlah Catatan di LKPJ 2020

BURANGA, Rubriksultra.com- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Buton Utara (Butur) memberikan sejumlah rekomendasi atau catatan atas Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) tahun anggaran 2020....

Pedagang di Pasar Minang-Minanga Butur Ditertibkan

BURANGA, Rubriksultra.com- Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol-PP) Buton Utara (Butur) bersama TNI/Polri melakukan penertiban tempat pedagang di Pasar Minang-minanga, Kecamatan Kulisusu, Sabtu 24 April...

5.487 Warga Butur Terima BST Tahap Akhir

BURANGA, Rubriksultra.com- Sebanyak 5.487 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Kabupaten Buton Utara (Butur) menerima Bantuan Sosial Tunai (BST) tahap akhir. Bupati Butur, Muh. Ridwan...

Harga Sembako di Butur Mulai Meroket

BURANGA, Rubriksultra.com- Harga sejumlah bahan sembako di Kabupaten Buton Utara (Butur) mulai merangkak naik. Terutama komoditas seperti sayuran, cabe, minyak goreng dan bumbu dapur. Salah...

Polres Butur Deklarasi Zona Integritas WBK dan WBBM

BURANGA, Rubriksultra.com- Polres Buton Utara (Butur) mendeklarasikan pencanangan zona integritas menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBK). Deklarasi dipimpin langsung...

TPID : Harga Sembako di Butur Stabil

BURANGA, Rubriksultra.com- Pemerintah Kabupaten Buton Utara (Butur) melalui Tim Pengendali Inflasi Daerah (TIPD) memastikan harga sembilan bahan pokok (Sembako) selama puasa ramadan 1442 Hijiriah...

Musrenbang RKPD 2022, Bupati Butur Prioritaskan Pembangunan Infrastruktur

BURANGA, Rubriksultra.com- Bupati Buton Utara (Butur),  Muh.Ridwan Zakariah resmi membuka Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) 2022 di aula Bappeda Butur,...

Kominfo Butur Pastikan tak Ada Kendala Jaringan Penunjang SIPD

BURANGA, Rubriksultra.com- Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kabupaten Buton Utara (Butur) memastikan tak ada kendala jaringan dalam menunjang Sistem Informasi Pemerintahan Daerah(SIPD). Kendala jaringan...

BERITA TERKINI

Survei Pilwali Baubau, Kamali Makin Kokoh di Puncak

BAUBAU, Rubriksultra.com - Hasil survei terbaru yang dilakukan oleh Media Track dan Strategi mengungkapkan bahwa pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Baubau,...

PT BGM Peduli Pendidikan, Berikan Bantuan Buku Tulis untuk SDN 11 Gu

LABUNGKARI, Rubriksultra.com– Dalam upaya mendukung pendidikan anak-anak di wilayah sekitar operasional perusahaan, PT Bukit Gamping Makmur (BGM), menyerahkan bantuan sebanyak 150 pices buku tulis...

Pemkab Buton Tengah Dorong Inovasi dalam Pelayanan Publik

LABUNGKARI, Rubriksultra.com – Dalam upaya meningkatkan kualitas pelayanan publik sekaligus mempercepat proses penurunan stunting, Penjabat (Pj) Bupati Buton Tengah (Buteng), H. Kostantinus Bukide, bersama...

BEM Universitas Muslim Buton : Sikapi Sidang Supriyani dengan Bijaksana

BAUBAU, Rubriksultra.com - Ketua Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Muslim Buton, Arini Setianingrum, mengimbau untuk tetap tenang dan menahan diri dalam menyikapi kasus guru...

Kasus Guru Supriyani, Aktivis Imbau Hormati Proses Hukum

KENDARI, Rubriksultra.com - Pengadilan Negeri Andoolo kembali menggelar sidang lanjutan kasus guru honor di Konawe Selatan, Supriyani yang diduga melakukan kekerasan terhadap anak didiknya. Pada...