Hadiri Peresmian Mal Pelayanan Publik, Pj. Gubernur Sultra : MPP Tingkatkan Kualitas Layanan Publik...

JAKARTA, Rubriksultra.com – Menpan-RB, Abdullah Azwar Anas, secara serentak meresmikan sepuluh mall pelayanan publik (MPP) di Hotel Bidakara Jakarta, Selasa (31/10/2023). Pj. Gubernur Sultra, Andap...

Pj. Gubernur Sultra Bersama Kapala Daerah Se-Indonesia Terima Arahan Presiden RI

JAKARTA, Rubriksultra.com - Pj. Gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra) Andap Budhi Revianto, bersama para 197 Kepala Daerah lainnya se-Indonesia menerima arahan Presiden RI Joko Widodo...

Pengendalian Inflasi jadi Prioritas

KENDARI, Rubriksultra.com - Pj Gubernur Sultra, Andap Budhi Revianto menjadikan pengendalian inflasi sebagai isu prioritas dan secara intens melakukan rapat koordinasi hingga evaluasi terhadap...

Pemprov Sultra Tunaikan Atensi Mendagri

KENDARI, Rubriksultra.com - Penanganan Inflasi dan kemiskinan ektrim menjadi atensi Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Tito Karnavian saat kunjungan kerja di Bumi Anoa. Tak heran,...
Pj. Gubernur Sultra, Andap Budhi Revianto

Jiwa Patriotisme Pemuda Menyatukan Visi Kebangsaan

KENDARI, Rubriksultra.com - Penjabat (Pj) Gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra), Komjen Pol. (P) Dr. (HC)., Andap Budhi Revianto, memimpin Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-95...

Sukseskan Pilgub 2024, KPU Sultra Terima Hibah Rp 233 Miliar

KENDARI, Rubriksultra.com - Pemprov Sulawesi Tenggara (Sultra) serahkan dana hibah pemilihan gubernur (Pilgub) 2024 sebesar Rp 233 miliar kepada Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sultra....
Ketgam : Mendagri, Tito Karnavian didampingi Pj. Gubernur Sultra, Andap Budhi Revianto berpose bersama bupati dan wali kota di Sultra saat kunjungan kerja dalam rangka rapat koordinasi (Rrakor), Jumat 27 Oktober 2023. (FOTO Istimewa)

Mendagri Atensi Kondisi Sosial Ekonomi Sultra

KENDARI, Rubriksultra.com - Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Tito Karnavian memimpin rapat koordinasi (Rakor) dengan para kepala daerah di Sulawesi Tenggara, Jumat (27/10/2023). Rakor diikuti...

Besok, Mendagri Pimpin Rakor Bersama Kepala Daerah di Sultra

KENDARI, Rubriksultra.com - Pj. Gubernur Sulawesi Tenggara, Komjen Pol (P) DR.(H.C) Andap Budhi Revianto, S.I.K., M.H, beserta Forkopimda dan Pj. Walikota Kendari, menyambut kedatangan...
Pj. Gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra), Andap Budhi Revianto

Sultra Tertinggi Pelanggaran Netralitas ASN, Pj. Gubernur Terbitkan Surat Edaran

KENDARI, Rubriksultra.com - Pj. Gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra), Andap Budhi Revianto, kembali mengingatkan seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) se-Provinsi Sultra agar menjaga netralitas selama...

Respon Dampak El Nino, Sembilan Daerah di Sultra Status Tanggap Darurat Kekeringan

KENDARI, Rubriksultra.com - Dampak El- Nino memicu kekeringan ekstrim disebagian wilayah Bumi Anoa. Kondisi ini mendorong Pj. Gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra), Andap Budhi Revianto...

BERITA TERKINI

Yonif TP 823/Raja Wakaaka Bersama Warga Kaisabu Baru Bersihkan Cekdam Demi Kelancaran Irigasi

BAUBAU, Rubriksultra.com  – Kepedulian terhadap kebutuhan masyarakat terus ditunjukkan Yonif TP 823/Raja Wakaaka. Hal itu terlihat saat kegiatan Karya Bakti, prajurit Yonif TP 823/Raja Wakaaka bersama...

Grand Opening Kantor Baru, Daihatsu Kukuhkan Posisi Teratas Pasar Otomotif di Baubau

BAUBAU, Rubriksultra.com – Daihatsu Baubau semakin mengokohkan dominasinya sebagai market share nomor satu di Kota Baubau. Hal itu terungkap saat Grand Opening Kantor Baru...

Hanura Sultra Seleksi Ketat Calon Ketua DPC Kepulauan Buton

‎BAUBAU, Rubriksultra.com– Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) Sulawesi Tenggara (Sultra) menggelar uji kelayakan dan kepatutan (fit and proper test) bagi...

Yonif TP 823/Raja Wakaaka Dukung Aksi Donor Darah Alumni SMANSA 2016 di Baubau

BAUBAU, RubrikSultra.com – Batalyon Infanteri Teritorial Pembangunan (Yonif TP) 823/Raja Wakaaka menunjukkan kepeduliannya terhadap kesehatan masyarakat. Hal itu ditunjukan dengan turut mendukung kegiatan donor...

Tim Pengacara PPPK Paruh Waktu Laporkan Dugaan Maladministrasi Seleksi PPPK Baubau ke Ombudsman

BAUBAU, Rubriksultra.com – Polemik seleksi dan penetapan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja Paruh Waktu (PPPKPW) Kota Baubau tahun 2025 memasuki babak baru. Tim Pengacara PPPK...