Sidak RS Bahteramas, Ali Mazi Soroti Kebersihan Gedung
KENDARI, Rubriksultra.com- Gubernur Sultra, H. Ali Mazi terkejut dengan kondisi gedung dan beberapa ruangan di Rumah Sakit (RS) Bahteramas. Kondisi itu Ia dapatkan saat...
Gerhana Matahari di Sultra Siang Ini, Durasi Tiga Jam
KENDARI, Rubriksultra.com- Gerhana matahari diprediksi melanda beberapa wilayah di bumi hari ini, Kamis 26 Desember 2019. Khusus wilayah Sulawesi Tenggara (Sultra), gerhana matahari diperkirakan...
Upaya BKKBN Cegah Stunting, Dimulai Dari Masa Remaja
KENDARI, Rubriksultra.com- Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) memaparkan beberapa upaya pencegahan stunting. Salah satunya penyiapan perencanaan kehidupan berkeluarga bagi remaja.
Kepala BKKBN dr....
NRW Bad Oeynhausen Jerman Siap Bantu Pemprov Sultra
KENDARI, Rubriksultra.com- Komunikasi Pemprov Sultra dengan NRW Bad Oeynhausen Jerman terkait pengembangan RS Jantung membuahkan hasil. Manajemen NRW Bad Oeynhausen Jerman melalui dr. Karin...
Wagub Sultra Pimpin Upacara Hari Nusantara dan Bela Negara
KENDARI, Rubriksultra.com- Wakil Gubernur Sultra, Dr. H. Lukman Abunawas bertindak sebagai inspektur upacara peringatan Hari Nusantara ke-19 dan Hari Bela Negara ke-71 di lapangan...
Alokasi Dana Desa di Sultra Meningkat, 2020 Capai Rp 1,6 Triliun
KENDARI, Rubriksultra.com– Badan Pemeberdayaan Masyarakat Desa (BPMD) Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) menggelar rapat evaluasi Program Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat Desa (P3MD) di Hotel Claro...
Kembangkan RS Jantung, Pemprov Sultra Belajar ke Jerman
KENDARI, Rubriksultra.com- Gubernur Sultra, H. Ali Mazi bersama rombongan berkunjung di Rumah Sakit (RS) NRW Bad Oenyhausen Jerman. Tujuannya menjalin kerjasama untuk pengembangan RS...
Gempa di Bombana
KENDARI, Rubriksultra.com- Wilayah Kabupaten Bombana diguncang gempa berkekuatan 3,3 Skala Richter (SR). Gempa terjadi tepat pukul 20:41:30 Wita, Selasa 17 Desember 2019.
Kepala Stasiun Geofisika...
Peserta Orientasi Calon Anggota PWI Tahun 2019 di Baubau Resmi Diumumkan
BAUBAU, Rubriksultra.com - Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Baubau resmi mengumumkan daftar peserta orientasi calon anggota PWI tahun 2019, Rabu 11 Desember 2019.
Pengumuman dirilis panitia...
Gubernur Sultra Hadiri Hari Anti Korupsi Sedunia Tahun 2019 di Jakarta
KENDARI, Rubriksultra.com- Gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra), H. Ali Mazi turut menghadiri peringatan Hari Anti Korupsi Sedunia (Hakordia) di Gedung Merah Putih Komisi Pemberantasan Korupsi...



















